TELITI PERAN SPIRITUALITAS TERHADAP KINERJA GURU, IMRON RAIH GELAR DOKTOR DENGAN IPK 3,88
Isu-isu spiritual telah menarik perhatian para pegiat penelitian dalam bidang psikologi. Dalam pengembangan organisasi, spiritualitas dianggap bermanfaat terhadap pemberdayaan organisasi karena dipandang sebagai penyebab terhadap prevalensi tingkat komitmen di tempat kerja dan memiliki hubungan yang menarik terhadap psychological capital atau modal psikologi. Semakin tinggi tingkat spiritualitas maka semakin tinggi psychological capital yang dimiliki seseorang. Spiritualitas […]